Cara Jitu Mengatasi DVR CCTV Tidak Bisa Online

Jasa Pasang CCTV Bekasi  » CCTV »  Cara Jitu Mengatasi DVR CCTV Tidak Bisa Online
0 Comments

Cara Jitu Mengatasi DVR CCTV Tidak Bisa Online

Cara Jitu Mengatasi DVR CCTV Tidak Bisa Online

 

Cara Jitu Mengatasi DVR CCTV Tidak Bisa Online

Deskripsi

Perangkat CCTV offline tentu menjadi menjengkelkan. Apalagi, jika kita sangat butuh perangkat pengawas tersebut untuk menjaga keamanan hingga mengawasi kinerja karyawan, atau mengawasi anggota keluarga sementara kita tidak berada di tempat.

Masalah DVR CCTV tidak bisa online ada beberapa macam seperti, mulai dari penyebab kamera, kabel lan, hingga perangkat DVR yang mati. Nah, DVR atau disebut dengan Digital Video Recording ini mempunyai fungsi sebagai pengolah dan penyimpan data rekaman kamera CCTV sebelum kemudian tersimpan pada HDD atau Harddisk dan menuju ke layar monitor.

Tentu dengan fungsi penting ini, DVR yang mati pasti mengganggu bahkan menghentikan kinerja seluruh perangkat CCTV. Mulai dari rekaman yang tidak tampil di layar monitor, hingga rekaman dari CCTV yang tidak tersimpan.

Lalu, apa saja penyebab dari DVR yang mati? Dan apa solusinya? Nah, untuk penjelasan lebih lanjut, simak artikelnya

Penyebab DVR Mati

Penyebab DVR mati bisa karena alasan eksternal maupun internal. Untuk eksternal, DVR bisa mengalami gangguan apabila penggunaannya dalam jangka waktu yang terlalu lama tanpa henti, pemakaian yang salah, hingga terkena benturan atau pukulan baik sengaja maupun tidak. DVR tersebut bisa mengakibatkan kerusakan kecil atau besar. Tergantung pada besarnya kekuatan yang menimpa perangkat DVR. Dan kemungkinan lainnya alat-alat atau komponen dalam DVR juga mengalami kerusakan, seperti komponen dan HDD dari DVR.

Penyebab internal adalah penyebab yang datangnya dari perangkat dalam DVR maupun perangkat yang terhubung dengan DVR. DVR tidak online terdiri dari dua kerusakan, yaitu DVR mati dan DVR yang tidak dapat terakses menggunakan jaringan internet.

Untuk penyeba DVR mati secara biasanya, karena tegangan arus listrik dari power supply atau power source ke DVR. menyebabkan kabel yang tidak berfungsi dengan baik atau karena power supply mengalami kendala. Bisa juga dikarenakan tegangan listrik yang tempat dimana DVR dipasang mengalami naik turun sehingga menyebabkan power supply mengalami gangguan.

Sedangkan penyebab DVR tidak online atau tidak bisa dijangkau menggunakan akses internet adalah pengaruh settingan atau pengaturan pada DVR yang tidak benar atau port LAN dengan koneksi internet yang tidak bisa berfungsi dengan baik. Untuk DVR yang tidak bisa dijangkau dengan internet, merupakan jenis DVR berbasis internet dan komputer atau DVR digital yang bisa diakses kapan saja dan dimana saja menggunakan smartphone, laptop, atau PC selama terhubung dengan jaringan internet.

Cara Mengatasi DVR Tidak Online

 

Cara Jitu Mengatasi DVR CCTV Tidak Bisa Online

Mengatasi DVR yang mati, kalian dapat mengecek power supplynya terlebih dahulu. Pastikan power supply bekerja dengan normal. Jika power supply mengalami masalah, mungkin hal itu yang membuat DVR mati. Jika power supply bekerja dengan baik dan DVR masih tetap mati, coba untuk mengecek kabel tegangan yang masuk. Pastikan kabel bekerja dengan baik atau berada di tempat yang seharusnya dan tidak mengalami kendor atau terputus.

Berikutnya DVR yang tidak online untuk DVR digital. Jika CCTV offline karena DVR yang tidak berfungsi maka cek setting pada DVR Anda kalian. Pastikan semua pengaturan memungkinkan Anda untuk dapat terhubung dengan DVR melalui perangkat ponsel atau laptop dengan jaringan internet. Jika semua pengaturan sudah benar tapi DVR masih offline, maka kalian dapat mengecek port LAN pada DVR. Pastikan port tidak mengalami kerusakan dan kabel LAN tidak kendor ataupun terputus.

Solusi untuk pengadaan CCTV dan Security System di jasapasangcctvbekasi.com, Diskusikan langsung kebutuhan Anda dengan team sales kami, melalui WhatsApp

  • Farhan: 0895384454621

Demikian artikel tentang Cara Jitu Mengatasi DVR CCTV Tidak Bisa Online yang bisa jadi pertimbangan smoga artikel ini bisa membantu anda terima kasih…

View larger map NUSA KOMPUTER

Store:
Jasapasangcctvbekasi.com

Ruko Smart Market Telaga Mas Blok E07 Duta Harapan
Jl. Lingkar Utara – Bekasi Utara, Bekasi 17123
Telp. (021)8838 2929

 


Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *